Studentsite

http://studentsite.gunadarma.ac.id/

Jumat, 15 Januari 2016

LAPORAN KEUANGAN KOPERASI

LAPORAN KEUANGAN
KOPERASI PT. DINAR MAKMUR CIKARANG



DISUSUN OLEH:

SARASWATI HANDAYANI
(2A214047)

 



   KELAS 3EB30      
UNIVERSITAS GUNADARMA
FAKULTAS EKONOMI JURUSAN AKUNTANSI


KATA PENGANTAR


Puji Syukur Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat Rahmat-Nya lah saya dapat menyelesaikan makalah laporan keuangan koperasi periode Januari – Juni. Makalah ini dibuat untuk memenuhi tugas Softskill “Ekonomi Koperasi”
Pada kesempatan ini saya membahas tentang laporan keuangan koperasi periode Januari – Juni.Dalam pembuatan makalah ini saya  mencari beberapa sumber melalui pihak koperasi dan juga media internet. Untuk itu saya mengucapkan terimakasih kepada Bapak Nurhadi sebagai dosen mata kuliah “ Ekonomi Koperasi” dan pihak koperasi yang sudah membantu dalam pembuatan makalah ini dan mohon maaf apabila makalah ini masih terdapat banyak kekurangan dalam penyajiannya.
Namun saya telah berusaha semaksimal mungkin untuk menyelesaikan makalah ini dengan tepat waktu dan sebaik-baiknya.Saya juga berharap makalah ini dapat bermanfaat bagi saya serta yang membacanya sebagai pengembangan diri dan ilmu pengetahuan.

                         
                                                           Bekasi , 5 Desember 2015



Penulis,
                                                                                                            Saraswati Handayani




Daftar isi

BAB I

PENDAHULUAN

 


  Koperasi merupakan lembaga dimana orang-orang yang memiliki kepentingan relatif homogen berhimpun untuk meningkatkan kesejahteraannya. Konsepsi demikian mendudukkan koperasi sebagai badan usaha yang cukup strategis bagi anggotanya dalam mencapai tujuan-tujuan ekonomis yang pada gilirannya berdampak kepada masyarakat secara luas. Seperti Koperasi PT. Dinar Makmur Cikarang adalah  koperasi karyawan yang dibentuk  sejak tahun 2010. Tentang Pembentukan, Organisasi dan Tata Kerja Unit Pengelola Dana , koperasi ini didirikan atas inisiatif berbagai pihak khususnya staf dan karyawan perusahaan  dengan tujuan sebagai sarana bagi pelayanan keuangan anggota atau karyawan di PT Dinar Makmur Cikarang . Dengan dukungan pemimpin prusahaan dan Lembaga Pengelola Dana bergulir semakin memantapkan pendirian koperasi.
a.       Apa itu koperasi karyawan (KOPKAR) ?
b.      Siapakah yang bertanggung jawab mengelola koperasi karyawan ?
c.       Kenapa disuatu perusahaan harus didirikan koperasi ?

a.       Agar dapat mengetahui maksud dari koperasi karyawan
b.      Agar dapat mengetahui kondisi umum koperasi
c.       Agar dapat memahami dan mengerti laporan keuangan Koperasi karyawan

Untuk menambah pengetahuan bagi mahasiswa tentang perkoperasian. Makalah ini diharapkan dapat berguna bagi para pembaca karena dapat mengetahui kondisi perkoperasian.







BAB II

PEMBAHASAN


Koperasi karyawan adalah salah satu dari bentuk  koperasi Badan Usaha karena di bawah naungan perusahaan . koperasi karyawan  anggotanya hanya terbatas pad karyawan sebuah perusahaan . koperasi karyawan mempunyai peluang dan peranan yang sangat penting bagi kemajuan perusahaan itu sendiri .

Penaggung jawab koperasi perusahaan adalah karyawan dari perusahaan tersebut , seperti struktur penanggung jawab dibwah ini :


Sebagai contoh penanggung jawab dari PT. Dinar Makmur Cikarang ,

Susunan pengurus koperasi karyawan PT . Dinar Makmur Cikarang periode
masa bakti 2010 – 2015 adalah sebagai berikut :
Ketua : Anto Wijanarko
Sekertaris : Misnen
Bendahara : Kusnadi Supriatna
Seksi Usaha : Sri Enti , Sudikarsana & Rawan S

B.      Badan pengawas
Susunan Badan Pengawas Koperasi PT . Dinar Makmur Cikarang periode
masa bakti 2012 - 2015 adalah sebagai berikut :
Ketua : Kaswanto,
Salimah
Sekertaris : Titi Prihastuti,Salimah

C.      Keanggotaan
Pada dasarnya perkembangan keanggotaan Koperasi karyawan PT . Dinar
Makmur Cikarang mengikuti jumlah karyawan tetap dan pada tahun 2012
perubahannya sebagai berikut:
Awal : 71 Orang
Penabahan anggota : 9 Orang
Pengurangan anggota : 3 Orang
Jumlah anggota akhir Periode th 2015 : 77 Orang

D.     Fasilitan kerja
Dalam menjalankan usaha Koperasi PT . Dinar Makmur Cikarang mendapatkan
fasilitas kerja dari perusahaan berupa Kantin koperasi , serta membantu memotong
tagihan dari anggota melalui slip gaji oleh kasir perusahaan dan disetorkan ke
Bendahara Koperasi.


a.       perusahaan memiliki wadah karyawan yang bernilai produktif
b.      setiap karyawan merasa memiliki , sehingga menjadi jembatan hubungan antara atasan dan bawahan .
c.       perusahaan dapat menjadika koperasi karyawan sebagai mitra usaha , seperti usaha simpan pinjam , kantin , dan ekspedisi / tour .








BAB  III

PELAYANAN KEUANGAN

 

Koperasi PT. Dinar Makmur Cikarang adalah  koperasi karyawan yang dibentuk  sejak tahun 2010. Tentang Pembentukan, Organisasi dan Tata Kerja Unit Pengelola Dana , koperasi ini didirikan atas inisiatif berbagai pihak khususnya staf dan karyawan perusahaan  dengan tujuan sebagai sarana bagi pelayanan keuangan anggota atau karyawan di PT Dinar Makmur Cikarang . Dengan dukungan pemimpin prusahaan dan Lembaga Pengelola Dana bergulir semakin memantapkan pendirian koperasi.
Jenis Koperasi                         : Koperasi Karyawan
Bentuk Badan Hukum             : Koperasi Badan Usaha
Nama Koperasi                       : Koperasi Karyawan PT.Dinar Makmur Cikarang
Alamat                                    : Jl. Jababeka v Blok I-2 Cikarang
Telepon                                   : (021)-8934551 / (021)-8934553
Ketua                                      : Anto Wijanarko
Sekertaris                                : Misnen
Bendahara                               : Kusnadi Supriatna
Seksi Usaha                             : Sri Enti , Sudikarsana & Rawan S
Unit Usaha                              : Unit Pelayanan Jasa Keuangan Karyawan
Keanggotaan Koperasi            : 77 orang



Kegiatan usaha Koperasi karyawan PT . Dinar Makmur Cikarang dalam tahun
2015 ini sama halnya dengan usaha tahun yang sebelumnya berupa :




KOPERASI PT. DINAR MAKMUR CIKARANG
JAN – JUN 2015





































LAPORAN LABA - RUGI
KOPERASI PT. DINAR MAKMUR CIKARANG
JAN – JUN 2015
NO
KETERANGAN
JUMLAH
1
PENDAPATAN
Pendapatan unit usaha koperasi kantin karyawan
a.       Penjualan


128.654.500

JUMLAH PENDAPATAN KANTIN
128.654.500
 II
BIAYA – BIAYA
a.       Biaya isi ulang gas
b.      Biaya ongkos belanja

1.600.000
55.000

JUMLAH BIAYA – BIAYA
1.655.000
III
LABA (RUGI) DAGANG
126.999.500


LAPORAN NERACA
KOPERASI  PT. DINAR MAKMUR CIKARANG
JAN – JUN 2015
AKTIVA
JUMLAH
PASSIVA
JUMLAH
AKTIVA LANCAR
a.       Kas
b.      Piutang
c.       Persediaan
d.      Perlengkapan

13.906.100
1.300.000
21.661.000
3.525.000
HUTANG LANCAR
a.       Hutang dagang

11.048.000
JUMLAH AKTIVA LANCAR

40.392.100
JUMLAH HUTANG LANCAR

11.048.000
AKTIVA TETAP
a.       Peralatan

9.377.700
MODAL
a.       Modal
b.      SHU

12.377.000
48.440.800

JUMLAH AKTIVA TETAP
9.377.700
JUMLAH EKUITAS
60.817.800
TOTAL AKTIVA
49.769.800
TOTAL PASSIVA
49.769.800

SUMBER SHU

PEMASUKAN
PENGELUARAN
JUMLAH
SALDO AWAL


12.377.000
JANUARY 2015
29.073.000
23.780.000

FEBRUARY 2015
35.793.000
35.793.000

MARET 2015
34.443.500
18.397.000

APRIL 2015
34.443.500
25.971.400

MEI 2015
33.271.100
25.622.000

JUNI 2015
28.257.100
17.277.000

Total Pemasukan & Pengeluaran
195.281.200
146.840.400
48.440.800
SALDO AKHIR


60.817.800


PEMBAGIAN SHU
NO
Dibagi untuk
Persentase
SHU
Besarnya
1
Dana Cadangan
55%
48.440.800
26.642.440
2
Anggota ( 77 orang )
15%
48.440.800
7.266.120
3
Pengurus , pengawas & pengelola
20%
48.440.800
9.688.160
4
Kesejahteraan kantin dan keamanan
10%
48.440.800
4.844.080

Total

48.440.800
48.440.800





A.     Koperasi Karyawan PT. DMC

Seperti dari data di atas saya mendapatkan transaksi Penerimaan dan Pengeluaran Kas dari PT DMC kemudian saya membuat Jurnal Umum dari hasil transaksi Penerimaan dan Pengeluaran Kas ,lalu membuat Laporan Keuangan dengan Laporan Neraca yang datanya saya ambil dari akumulasi Jurnal Umum yang buat Buku Besat di catatan dan Laporan Laba Rugi juga yang saya buat dari Buku Besar . kemudian  Sisa Hasil Usaha Koperasi yang merupakan pendapatan koperasi yang diperoleh dalam 6 bulan dikurangi biaya, penyusutan dan kewajiban lainnya termasuk dalam 6 bulan data yang bersangkutan.
SHU setelah dikurangi dana cadangan, dibagikan kepada anggota sebanding jasa yang dilakukan oleh masing-masing anggota dengan koperasi, serta digunakan untuk keperluan pendidikan perkoperasian dan keperluan koperasi, sesuai dengan keputusan Rapat Anggota.





BAB IV

PENUTUP

Koperasi yaitu suatu perkumpulan yang memiliki kemampuan dalam bidang ekonomi yang berjuang untuk memperjuangkan kesejahteraan anggotanya pada khususnya dan kesejahteraan masyarakat pada umumnya. Masing-masing anggota koperasi berkewajiban untuk mengembangkan serta mengawasi jalannya koperasi.
Koperasi sebagai bentuk usaha merupakan organisasi ekonomi rakyatyang bersifat sosial. Koperasi berfungsi sebagai alat ekonomi yang dapatmensejahterakan rakyat. Koperasi pun memiliki peranan yang besar dalampembangunan nasional. Sebagai usaha bersama yang berasaskan kekeluargaan, koperasi haruslah dikelola dengan prinsip-prinsip manajemen secara tepat.
Seperti yang telah saya lakukan yaitu wawancara ke koperasi karyawan PT. DMC , saya member kesimpulan terhadap koperasi karyawan PT. DMC . Hasil kesimpulan  saya  membuktikan bahwa Koperasi karyawan PT. DMC bisa terus berkembang tidak jauh dari partisipasi anggotanya sendiri. Kejujuran para pengurus beserta pengawas juga menjadi tolak ukur mengapa sampai sekarang Koperasi Karyawan PT. DMC terus tumbuh dan berkembang hingga menghasilkan keuntungan. Keuntungan tersebut kemudian akan dipergunakan  untuk memenuhi kebutuhan anggota koperasi karyawan PT. DMC itu sendiri.

Demikianlah makalah ini penulis buat, semoga apa yang disajikan memberikan ilmu dan informasi.
Selanjutnya kesempurnaan makalah ini penulis mohon saran dan kritik guna memperbaiki kesalahan dikemudian hari.
Terima Kasih PT.DINAR MAKMUR CIKARANG .















 





1 komentar:

  1. Dear : Custumer Import & Domestics
    Kami dari PT. TWIN Logistics mengajukan penawaran kerjasama dalam bidang pengurusan barang Import RESMI & BORONGAN.

    Services Kami,
    Customs Clearance Import sistem Resmi maupun Borongan
    Penanganan secara Door to Door ASIA & EROPA Sea & Air Service
    Penyediaan Legalitas Under-Name (Penyewaan Bendera Perusahaan)
    Pengiriman Domestik antar pulau seluruh Indonesia laut dan Udara atau Darat.

    Berikut Attecment terlampir.

    Terima kasih atas kepercayaan kepada kami, semoga kerjasamanya berjalan dengan lancar.
    Jika ada yang inggin dipertayakan, silahkan hubunggi kami di Nomor Phone : +62 21 8498-6182, 8591-7811 Whatssapp : 0819-0806-0678 E-Mail : andijm.logistics@gmail.com

    Best Regards,

    Mr. Andi JM
    Hp Whatssapp : 0819-0806-0678 / 0813-8186-4189
    = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = == = = = =
    PT. TUNGGAL WAHANA INDAH NUSANTARA
    Jl. Raya Utan Kayu No.105 B Jakarta Timur 13120 Indonesia
    Phone : +62 21 8498-6182, 8591-7811 Fax : +62 21 8591-7812
    Email : andijm.logistics@gmail.com, cs@twinlogistics.co.id
    Web : www.twinlogistics.co.id

    BalasHapus